Pangdam XXI/Radin Inten Hadiri Rakor Pengamanan Nataru

- Redaksi

Rabu, 17 Desember 2025 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

UNGKAPPOST, Lampung – Pangdam XXI/Radin Inten Mayjen TNI Kristomei Sianturi, S.Sos.,M.Si.(Han), menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral (Rakor) dalam rangka kesiapan pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Provinsi Lampung yang dipimpin oleh Kapolda Lampung Irjen Pol Helfi Assegaf, S.I.K., M.H., bertempat di Gedung GSG Presisi Polda Lampung Jl. Terusan Ryacudu Jati Agung Lampung Selatan, Rabu (17/12/25).

 

Kegiatan ini juga dihadiri Wakapolda Lampung, Danrem 043/Gatam, Kabinda Lampung, Kajati Lampung, Staf ahli bidang Ekubang Pemprov Lampung, Danpomdam XXl/RI, Danlanud PM Bun Yamin, Waasops Kasdam XXI/RI,Waasintel Kodam XXI/RI, Pasops Brigif 4 Mar/BS, Kepala Dishub Prov. Lampung, Para PJU Polda Lampung, Para Kapolres jajaran Polda Lampung dan Frokopimda Provinsi Lampung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kapolda Lampung Irjen Pol Helfi Assegaf, S.I.K., M.H., dalam sambutannya menyampaikan kegiatan rapat rakor lintas sektor, diselenggarakan dalam rangka pelaksanaan pengamanan hari raya natal 2025 dan tahun baru 2026, yang akan berlangsung pada bulan Desember ini.

 

“Kita semua akan bersinergri untuk melaksanakan pengamanan tempat ibadah, maupun lalulintas agar kenyamanan Masyarakat, yang menjalankan ibadah natal maupun tahun baru dapat berjalan dengan aman dan tentram, semua unsur elemen yang terkait dalam menjaga Keamanan ibadah Natal dan tahun baru 2026 dapat Berkaloborasi dengan baik dalam tugas dan tanggung jawabnya,”terangnya.

 

Selanjutnya Kapolda juga memaparkan tentang kesiapan dalam pelaksanaan pengamanan natal 2025 dan tahun baru 2026.

 

“Kegiatan rapat rakor yang kita laksanakan ini bukan semata semata, hanya rapat saja, kita harus bener benar berkaloborasi untuk menjaga kemanan Masyarkat Provinsi Lampung, maka dari itu semua unsur yang terkait agar dapat menjalankan perannya sebagai Instansi untuk menjaga keutuhan, keamanan serta keselamatan masyarakat yang akan menjalankan ibadah Natal tahun 2025 maupun tahun baru 2026,”tuturnya.

 

Diakhir sambutannya Kapolda berharap kepada seluruh peserta Rakor dapat Berkolaborasi dengan baik, dan apa yang telah dibahas dalam rapat agar dapat di pedomani dan di laksanakan dengan baik.

 

“Semua keselamatan kegiatan dalam rangka Natal dan tahun baru yang akan berlangsung di bulan ini, semua masyarakat pasti akan tertuju kepada kita semua, maka dari itu kita harus benar bener Ekstra untuk pengamanan Natal 2025 dan malam tahun baru 2026,”tutupnya. (**)

Berita Terkait

Dilantik Herman Deru, Maha Resi Tama Tekankan Satpol PP Sumsel Lebih Profesional dan Beretika
Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal
Pemkab Pringsewu Dorong Peningkatan SDM melalui Program Pemagangan ke Jepang Tahun 2025
Sekcam Bumi Agung Terima Ucapan Selamat Ulang Tahun dari Camat dan Jajaran
Langgar Etika DPRD, Heti Friskatati Dijatuhi Teguran Tertulis
Resmi Menjabat, Dr. Darmayanti Siapkan Program Kerja Selaras Visi “Sumsel Maju Terus untuk Semua”
Camat Bumi Agung Serahkan Bantuan Logistik Dinsos Way Kanan kepada Korban Kebakaran
Pamit dari Pringsewu, Mantan Wakapolres dan Kasat Reskrim Ungkap Kesan Mendalam
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:27 WIB

Dilantik Herman Deru, Maha Resi Tama Tekankan Satpol PP Sumsel Lebih Profesional dan Beretika

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:53 WIB

Pemkab Pringsewu Gandeng Mbizmarket, Buka Jalan Digitalisasi Pengadaan dan UMKM Lokal

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:36 WIB

Pemkab Pringsewu Dorong Peningkatan SDM melalui Program Pemagangan ke Jepang Tahun 2025

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:35 WIB

Sekcam Bumi Agung Terima Ucapan Selamat Ulang Tahun dari Camat dan Jajaran

Kamis, 15 Januari 2026 - 09:12 WIB

Resmi Menjabat, Dr. Darmayanti Siapkan Program Kerja Selaras Visi “Sumsel Maju Terus untuk Semua”

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:38 WIB

Camat Bumi Agung Serahkan Bantuan Logistik Dinsos Way Kanan kepada Korban Kebakaran

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:08 WIB

Pamit dari Pringsewu, Mantan Wakapolres dan Kasat Reskrim Ungkap Kesan Mendalam

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:02 WIB

Pemkab Pringsewu Gelar Apel Peringati Hari Desa Nasional Tahun 2026

Berita Terbaru