PI 1 Krakatau Dukung Kebijakan Perpanjangan Pemutihan Pajak Kendaraan

- Redaksi

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

UNGKAPPOST, Lampung – Ketua Pajero Indonesia One Chapter Krakatau, Junaedi, mendukung penuh kebijakan Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal terkait perpanjangan pemutihan pajak kendaraan bermotor di Provinsi Lampung hingga 6 Desember 2025.

“Tentunya kita menyambut gembira dan mendukung penuh kebijakan yang sangat membantu bagi para pemilik kendaraan bermotor di Provinsi Lampung yang hendak membayar pajak,” kata Junaedi, Kamis, 30 Oktober 2025.

Ketua Sikambara ini menyampaikan jika kebijakan tersebut merupakan langkah strategis untuk mendorong peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentunya juga memberikan kemudahan bagi masyarakat terutama bagi yang telah menunggak pajak,” kata pemilik rumah makan Minang Indah ini.

Program pemutihan ini, lanjut Junaedi, bukan hanya membantu wajib pajak, tapi juga mempercepat realisasi PAD.

“Kita dukung agar diperpanjang, apalagi manfaatnya sudah dirasakan langsung oleh masyarakat,” ujar Junaedi.

Sebagaimana diketahui, Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal telah memperpanjang program pemutihan kendaraan bermotor hingga 6 Desember mendatang.

“Pemutihan yang seharusnya berakhir 31 Oktober kita perpanjang hingga 6 Desember 2025 mendatang. Mudah-mudahan masyarakat bisa memanfaatkan kesempatan ini,” ungkap Mirza pada Kamis, 30 Oktober 2025. (*)

Berita Terkait

Diduga Tak Memiliki Izin IMB Koat Coffe di Soal
PC PMII Kabupaten Lahat Periode 2025-2026 Resmi Dilantik
Komisi IV DPRD Balam Temukan Kejanggalan dalam Revitalisasi Anggaran APBN
Hobi Nonton Film Porno, Pemuda di Bandar Lampung Cabuli Wanita Sedang Sholat
Aklamasi Musda dan Rakerda PFI 2025 Tetapkan Juniardi Sebagai Ketua PFI Lampung Untuk 2026-2029
Bhabinkamtibmas Polsek Blambangan Umpu Sambangi Pos Ronda Kampung Karya Agung
Pelecehan di Masjid Teluk Betung, Terduga Pelaku Ditangkap
PC PMII Kabupaten Ogan Ilir Periode 2025-2026 Resmi Dilantik
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 13:48 WIB

Diduga Tak Memiliki Izin IMB Koat Coffe di Soal

Selasa, 4 November 2025 - 13:24 WIB

PC PMII Kabupaten Lahat Periode 2025-2026 Resmi Dilantik

Selasa, 4 November 2025 - 04:10 WIB

Komisi IV DPRD Balam Temukan Kejanggalan dalam Revitalisasi Anggaran APBN

Minggu, 2 November 2025 - 02:07 WIB

Hobi Nonton Film Porno, Pemuda di Bandar Lampung Cabuli Wanita Sedang Sholat

Minggu, 2 November 2025 - 02:01 WIB

Aklamasi Musda dan Rakerda PFI 2025 Tetapkan Juniardi Sebagai Ketua PFI Lampung Untuk 2026-2029

Sabtu, 1 November 2025 - 06:36 WIB

Pelecehan di Masjid Teluk Betung, Terduga Pelaku Ditangkap

Sabtu, 1 November 2025 - 01:02 WIB

PC PMII Kabupaten Ogan Ilir Periode 2025-2026 Resmi Dilantik

Jumat, 31 Oktober 2025 - 12:20 WIB

Pengurus Cabang PMII Kabupaten Muara Enim Masa Khidmat 2025–2026 Resmi Dilantik

Berita Terbaru

DAERAH

Diduga Tak Memiliki Izin IMB Koat Coffe di Soal

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:48 WIB

DAERAH

PC PMII Kabupaten Lahat Periode 2025-2026 Resmi Dilantik

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:24 WIB